Novandika Kurnia Akbar
Menjadi seorang pemimpin bukanlah hal yang mudah
Kau harus siap menjadi yang tetap berdiri ketika yang lain runtuh
Kau harus siap jika nanti keluargamu pergi satu per satu
dan kau, sendirian, berjuang memanggil mereka untuk kembali
Di balik semua itu, kaulah pemimpin kami
Seseorang yang menjadi panutan kami
Entah kami pergi, atau tetap di sini
Semua, tergantung pada dirimu
Novandika kurnia akbar,
bersiaplah untuk mendengarkan lebih dari biasanya
berpikir lebih dari biasanya
dan berjuang lebih dari biasanya
Semua proses selama satu periode,
menentukan bagaimana kamu nanti akan dikenang
Kau harus percaya pada dirimu
Percaya pada orang orang yang setia padamu
dan percaya kepada Allah
Apa yang kamu tanam, itulah yang akan kamu tuai
Berbuatlah lebih dari yang aku perbuat
Buatlah AMSA-UGM menjadi lebih baik lagi
Bersama teman-temanmu
Anak-anakku 2013
ttd
Abdi Marang Gusti Alhaq
Pendahulumu
dibawakan pada simbolisasi serah terima jabatan, AMSA Night
copyright to amgah.blogspot.com
Selamat datang di kehidupan para pemimpi
Pemimpi yang memimpikan bisa belajar tanpa harus menghadiri rapat
Pemimpi yang memimpikan bisa tidur cukup sesuka hati
Pemimpi yang memimpikan bisa memikirkan dirinya lebih banyak. Lebih banyak dari memikirkan orang lain
Menjadi seorang pemimpin bukanlah hal yang mudah
Kau harus siap menjadi yang tetap berdiri ketika yang lain runtuh
Kau harus siap jika nanti keluargamu pergi satu per satu
dan kau, sendirian, berjuang memanggil mereka untuk kembali
Di balik semua itu, kaulah pemimpin kami
Seseorang yang menjadi panutan kami
Entah kami pergi, atau tetap di sini
Semua, tergantung pada dirimu
Novandika kurnia akbar,
bersiaplah untuk mendengarkan lebih dari biasanya
berpikir lebih dari biasanya
dan berjuang lebih dari biasanya
Semua proses selama satu periode,
menentukan bagaimana kamu nanti akan dikenang
Kau harus percaya pada dirimu
Percaya pada orang orang yang setia padamu
dan percaya kepada Allah
Apa yang kamu tanam, itulah yang akan kamu tuai
Berbuatlah lebih dari yang aku perbuat
Buatlah AMSA-UGM menjadi lebih baik lagi
Bersama teman-temanmu
Anak-anakku 2013
ttd
Abdi Marang Gusti Alhaq
Pendahulumu
dibawakan pada simbolisasi serah terima jabatan, AMSA Night
copyright to amgah.blogspot.com
Komentar
Posting Komentar